Konferensi Pers Akhir Tahun, Angka Kecelakaan Lalulintas di 2023 Tembus 1.029 Kasus
KEBUMEN (KebumenUpdate.com) – Sepanjang 2023, kasus tindak pidana yang ditangani Polres Kebumen sebanyak 177 perkara. Dari 177 perkara tersebut telah diselesaikan sejumlah 128 perkara atau 72,31%. Hal ini diungkapkan Kapolres Kebumen AKBP Recky melalui Kabag Ops saat konferensi pers akhir tahun, Sabtu 30 Desember 2023. Hadir pula PJU Polres Kebumen dan sejumlah awak media yang […]